
Dipost Oleh
Otto Digital Group
Nama Pekerjaan: Full Stack Developer
Deskripsi Pekerjaan:
1. Memiliki pengalaman dalam pengembangan sistem/aplikasi, setidaknya minimal selama 2 tahun.
2. Mengerti entitas solusi yang dibutuhkan untuk pengembangkan produk secara utuh, misalkan konsep basis data (RDBMS seperti PostgreSQL maupun In memory DB seperti Redis), pemanggilan layanan sistem secara jarak jauh menggunakan REST API dan hal teknis lain yang dapat mendukung pengembangan produk.
3. Dapat menjalankan unit test untuk sistem/aplikasi.
4. Mahir menggunakan penyunting teks, dalam hal ini adalah Google Docs, Google Sheets dan alat bantu lain yang dibutuhkan seperti pembuatan dokumen teknis dan diagram menggunakan Draw.io.
5. Memiliki pengalaman menggunakan framework ReactJS, Vue Js atau Angular dan juga menguasai CSS beserta desain responsive bagi pengembangan web
6. Memiliki pengalaman menggunakan bahasa pemrograman Golang dan terbiasa dengan arsitektur microservice untuk pengembangan backend
7. Terbiasa menggunakan tool seperti git untuk code versioning
FASILITAS DAN TUNJANGAN
- Transport Allowance
- Health Insurance
- Reimbursement
- Telecommunication Allowance
MINIMUM PENDIDIKAN
Diploma Degree
MINIMUM PENGALAMAN
1-3 Years
JAM KERJA
Working Hour (8-17) at office
URGENSI
ASAP
TIPE PEKERJAAN
Full Time
Pekerjaan Serupa Untuk Anda

Full-Stack Software Engineer (Remote)
Simpul Technologies-
IDR 5.000.000 - 9.000.000/Bulan
-
East Java, Indonesia

Creative Hacknology Intensive Program (CHIP) #10
Bank BTPN-
Confidential
-
DKI Jakarta, Indonesia

Engineer Trainee
Yummy Corp-
IDR 2.000.000 - 2.500.000/Bulan
-
Banten, Indonesia